STANDAR BARU: AKUNTANSI UNTUK ENTITAS PRIVAT
ABSTRAK Ikatan Akuntan Indonesia (IAI) melalui Dewan Standar Akuntansi Keuangan (DSAK) menerbitkan SAK Entitas Privat (SAK EP) sebagai pengganti SAK Entitas Tanpa Akuntabilitas Publik (SAK ETAP) guna merespon perkembangan standar pelaporan keuangan internasional (International Financial Reporting Standards (IFRS) for SMEs) yang mengacu pada kondisi dan kebutuhan nasional. SAK EP diperuntukkan bagi entitas yang tidak memiliki … Read more








