SWILU Ed. 9 PERLUASAN KEWENANGAN BANK INDONESIA DALAM PELAPORAN DEVISA MELALUI PBI 9 Th 2024 1
PERLUASAN KEWENANGAN BANK INDONESIA DALAM PELAPORAN DEVISA MELALUI PBI 9/2024 Dalam rangka mendukung stabilitas nilai rupiah secara menyeluruh, Bank Indonesia (“BI”) baru-baru ini menerbitkan Peraturan Bank Indonesia No. 9 Tahun 2024 tentang Pengelolaan Lalu Lintas Devisa (“LLD”) (“PBI 9/2024”) yang telah berlaku sejak 23 Desember 2024 lalu. Dalam gambaran besar, struktur pengelolaan LLD yang diluncurkan dalam PBI … Read more